Mengganti Pasword Gmail Android Yang Lupa

Anda Pengguan Android ? Tentunya anda akrab dengan akun Email Google atau Gmail yang sering anda gunakan untuk keperluan Android anda,yah.. seperti itulah hebatnya Google menintegrasikan semua produk saling berkaitan segingga pasarnya terus membludak.
Kembali lagi, Apa jadinya jika Pasword atau kata sandi email Gmail kita lupa, kasus seperti ini banyak saya temukan pada teman-teman saya yang mempunyai android sedang akun gmailnya tidak tahu / lupa password atau kata sandinya ??? Why..? Itulah Indonesia, kebanyakan pengguna teknologinya hanya mengikuti trend saja tanpa dilandasi kemampuan yang memadai saat menggunakan teknologi, seperti halnya pengguna android kebanyakan, mereka hanya menggunakan ponsel canggih ini karena sekedar ikut-ikutan Trend saja, tak didasari kemampuan yang memadai, Seperti pembuatan email saja yang terbilang tidak terlalu sulit, masi mengandalkan si “Penjaga Counter HP” untuk membuatnya. Hingga akhirnya membuat dia kelabakan saat memerlukan password emailnya ? lha wong bikinan orang..!!!
Tapi jangan khawatir, bila anda mengalami hal serupa atau karena memang benar-benar lupa berikut saya akan berikan cara tentang bagaimana mengatur ulang kata sandi pada android anda :
PERTAMA :

Silahkan buka browser android anda (Kalo bisa mengguanakan browser default saja) dan ketikan “gmail” untuk mulai loggin, (jika dalam keadaan loggin silahkan logout terlebih dahulu), saat hendak loggin klik “Butuh bantuan?” atau “Need Help ?” tepat dibawah tombol masuk :

KEDUA
Anda akan dihadapkan pada masalah yang bisa dibantu, dalam hal ini karena kita tidak tau kata sandi, maka pilih “saya tidak tahu sandi saya” , isikan email yang hendak kita rubah sandinya dan “Lanjutkan”
KETIGA
Silahkan masukan code Chapca yang anda lihat kemudian klik “Lanjutka”

KEEMPAT
Masukan kata sandi terakhir yang anda ingat dan “lanjutkan”, dan tahap selanjutnya gmail akan mendeteksi bahwa akun anda sedang digunakan pada perangkat ponsel dan meminta kofirmasi, pilih “Kirim Konfirmasi
KELIMA
Perangkat andoid anda akan melakukan Pop-Up menyatakan akan ada perubahan sandi emai, klik “Ya” dan selanjtnya pilih “Ijinkan Penyetelan Ulang Sandi
KEENAM
Kembali ke pengaturan gamil tadi atur ulang sandi anda yang baru, masukan kembali pada kolom selanjutnya untuk konfirmasi dan klik “Atur ulang Sandi”, Taraaaaa… selamat anda telah berhasil mengatur ulang sandi gmail android anda,
Pesan dari saya: Selalu diingat sandi anda yang baru, camkan dan jangan pernah lupa lagi..
Semoga bermanfaat, silahkan lontarkan melalui komentar bila ada yang kurang dimengerti

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top